Wapres Minta Faktor Penghambat Penurunan Stunting Segera Ditemukan

NTVNews - 25 Apr 2024, 21:07
Adiantoro
Penulis & Editor
Bagikan
Wapres KH Ma'ruf Amin hadir memberikan arahan pada Rapat Kerja Nasional Bangga Kencana yang digelar Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) di Auditorium BKKBN, Jakarta, Kamis(25/4/2024). (Foto: RN, BPMI-Setwapres) Wapres KH Ma'ruf Amin hadir memberikan arahan pada Rapat Kerja Nasional Bangga Kencana yang digelar Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) di Auditorium BKKBN, Jakarta, Kamis(25/4/2024). (Foto: RN, BPMI-Setwapres)

Di sisi lain, Wapres juga meminta kepada seluruh pihak terkait untuk fokus pada strategi dan pendekatan terhadap pencegahan terjadinya stunting baru, tanpa mengurangi intervensi pada anak stunting.

"Arahkan berbagai intervensi kebijakan pada hal-hal yang mempunyai daya ungkit tinggi untuk mempercepat penurunan stunting," ungkapnya.

Memasuki masa transisi dan pergantian kepemimpinan di tahun ini, Wapres mengingatkan agar komitmen dan visi pimpinan terhadap program penurunan stunting, baik di Pusat maupun daerah harus tetap terjaga.

"Mari jaga dan perkuat kerja sama, sinergi, dan kolaborasi, menuju Indonesia bebas stunting," tukas Wapres.

Halaman
x|close