"Soal Justin Hubner dan Ivar Jenner, keduanya tidak bisa bergabung dengan timnas Indonesia, khususnya di penyisihan grup Piala AFF,” kata dia.
Di ASEAN Cup 2024, Indonesia tergabung di Grup B bersama Vietnam, Myanmar, Laos, dan Filipina. Marselino dan kawan-kawan akan menjalani laga pertama pada hari ini melawan tuan rumah Myanmar di Stadion Thuwunna, Yangon, Senin pukul 19.30 WIB.