"Kematian itu kan pasti, jadi gimana cara kita jalanin aja. Mumpung masih ada waktu, masih ada kesempatan, kita harus lebih sering ngomong sayang ke pasangan, lebih terbuka," sahut Citra Kirana.
Film garapan sutradara Indra Gunawan itu, mengangkat kisah perjalanan emosional Kiki (Citra Kirana), hingga ia menemukan cinta sejatinya.