"Lin gue beneran nangis lihatnya cantik banget Masya Allah," timpal yang lain.
"Circle ini tak terduga banget kirain kemarin rumah Thariq cuma main bareng aja ternyata mau umrah bareng. Lancar ibadahnya kalian," kata warganet.
Sebelumnya, Mahalini baru saja menggelar acara mitoni tujuh bulanan pada Selasa, 7 Januari 2025. Diperkirakan, ia akan melahirkan anak pertamanya pada Februari 2025.
"Februari Insya Allah lahirlah," ungkap Sule saat menjadi bintang tamu di program Pagi Pagi Ambyar.