Baca Juga:
Paus Fransiskus Ucapkan Selamat ke Prabowo Sebagai Presiden Terpilih
Kehadiran pesawat berlogo Italia tersebut di landasan pacu Bandara Soekarno-Hatta menjadi pemandangan yang mengundang perhatian banyak pihak, termasuk para pejabat tinggi negara dan umat Katolik yang telah menunggu momen bersejarah ini.
Selama kunjungannya di Indonesia, Paus Fransiskus dijadwalkan menghadiri berbagai acara penting, termasuk pertemuan antaragama dan Misa Suci di Stadion Utama Gelora Bung Karno.
Kehadirannya di Indonesia diharapkan dapat membawa pesan damai dan mempererat hubungan antaragama di Tanah Air.