Presiden Baru Taiwan Dilantik, Hadapi Kebuntuan Politik dan Terus Berjarak dengan China

NTVNews - 21 Mei 2024, 09:22
Deddy Setiawan
Penulis
Beno Junianto
Editor
Bagikan
William Lai Presiden Taiwan William Lai Presiden Taiwan (Istimewa)

Sebagian besar penduduk Taiwan kini menyebut diri mereka sebagai orang Taiwan, bukan orang China, dan ingin diperintah secara terpisah dari Beijing.

Taiwan dan China memiliki pemerintahan yang berbeda sejak berakhirnya Perang Saudara China pada tahun 1949, yang menyebabkan para pendukung Partai Nasionalis China (Kuomintang) melarikan diri ke pulau itu, sementara Partai Komunis China menguasai daratan.

Baca Juga:

5 Negara dengan Hutang Terbesar ke China, Jumlahnya Tembus Ratusan TrilunProdusen Mobil

Jerman Incar Pasar Mobil Listrik China

Tsai lalu mengubah kebijakan-kebijakan Kuomintang yang sebelumnya lebih ramah China.

Beijing menyebut Tsai sebagai separatis setelah ia menolak untuk mengakui Konsensus 1992, yaitu perjanjian yang menyatakan bahwa Taiwan adalah bagian dari “Satu China”.

Meski menarik diri dari Beijing, Tsai tetap membuka jalur komunikasi.

Halaman

TERKINI

Ngeri! Aksi Koboy Pengendara Mobilio Bikin Resah

Nasional Jumat, 20 Sep 2024 | 07:19 WIB

2 Dokter Baku Hantam Gegara Rebutan Perawat

Luar Negeri Jumat, 20 Sep 2024 | 05:55 WIB

Kambing Mirip Alien Lahir dan Gemparkan Warga

Luar Negeri Jumat, 20 Sep 2024 | 05:45 WIB

PKS Targetkan Ini dalam Pilkada Serentak 2024

Politik Jumat, 20 Sep 2024 | 05:09 WIB

Ini Jumlah Anggaran Makan Bergizi yang Disetujui oleh DPR

Nasional Jumat, 20 Sep 2024 | 04:55 WIB

Seorang Wanita Keguguran Diseruduk Anjing, Berujung Hal Ini

Luar Negeri Jumat, 20 Sep 2024 | 04:45 WIB

Barat Kini Pertimbangkan Dukung Ukaraina dalam Perang, Kenapa?

Luar Negeri Jumat, 20 Sep 2024 | 04:35 WIB
Load More
x|close