20 Ucapan Hari Anti Korupsi Sedunia 2024 yang Jatuh pada 9 Desember

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 9 Des 2024, 13:51
Zaki Islami
Penulis
Tasya Paramitha
Editor
Bagikan
Ilustrasi Korupsi Ilustrasi Korupsi (Pixabay)
  • Lawan korupsi dengan tindakan nyata! Selamat Hari Anti Korupsi, semoga kita terus diberi kekuatan untuk memberantasnya.

  • Pada Hari Anti Korupsi ini, mari kita perkuat niat untuk selalu berlaku jujur dan menjauhi segala bentuk penyalahgunaan kekuasaan.

  • Selamat Hari Anti Korupsi! Hanya dengan integritas dan kejujuran kita bisa mewujudkan Indonesia yang lebih baik dan bermartabat.

  • Halaman
    x|close