Terbaru Ahmed Al Kaf, Ini 3 Wasit Kontroversial yang Rugikan Timnas Indonesia

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 12 Okt 2024, 11:07
Zaki Islami
Penulis
Tasya Paramitha
Editor
Bagikan
Wasit Ahmed Al Kaf Wasit Ahmed Al Kaf (Twitter)

2. Francois Letexier

Wasit Francois Letexier <b>(Twitter)</b> Wasit Francois Letexier (Twitter)

Wasit Ligue 1, Francois Letexier juga pernah membuat Timnas Indonesia U-23 merasa dirugikan. Hal tersebut terjadi saat Garuda Indonesia menghadapi Guinea di Play Off Olimpiade 2024.

Dalam laga tersebut, wasit Francois Letexier memberikan hadiah penalti Guinea. Berawal ketika Alfeandra Dewangga hendak mencoba merebut bola, namun pemain Guinea terjatuh dan langsung menunjuk titik putih.

Alhasil Timnas Indonesia U-23 menelan kekalahan 0-1 serta mengubur mimpi untuk berlaga di Olimpiade Paris 2024.

3. Nasrullo Kabirov

Nasrullo Kabirov, wasit kontroversial yang memimpin laga Qatar vs Timnas Indonesia U-23 di Piala Asi Nasrullo Kabirov, wasit kontroversial yang memimpin laga Qatar vs Timnas Indonesia U-23 di Piala Asi

Halaman
x|close