Difarina Indra Featuring Fendik Adella Bawakan Lagu Rindunya Hatiku di Soundcore

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 23 Jan 2026, 15:02
thumbnail-author
Beno Junianto
Penulis & Editor
Bagikan
Difarina Indra Adella ft. Fendik Adella Difarina Indra Adella ft. Fendik Adella (YOUTUBE HENNY ADELLA)

Ntvnews.id, Jakarta - Difarina Indra Adella bersama Fendik Adella kembali meramaikan program musik SOundcore siang ini, Jumat 23 Januari 2026. Keduanya kompak membawakan single berjudul Rindunya Hatiku.

Difarina Indra adalah penyanyi dangdut koplo populer asal Tuban, Jawa Timur, bernama asli Dewi Indra Farina, dikenal dengan lagu-lagu cover hits seperti "Rungkad" dan "Pingal", tergabung dalam grup musik Adella, memiliki paras rupawan sering disandingkan dengan Livy Renata, dan aktif di media sosial dengan akun Instagram @difarina_reall dan TikTok @difarina20, serta kanal YouTube Difarina Official.

LIRIK

Rindunya hatiku padamu kasih
Rindunya hatiku sudah tak tahan
Aku datang melamarmu
Kan ku jadikan permaisuri
Oh kasihku oh sayangku

Kasihku sayangku aku bahagia
Kasihku cintaku hasrat membara
Aku bangga kepadamu
Jadilah raja dihatiku
Oh kasihku Oh sayangku

Sucinya cintamu
Meluluhkan hatiku
Sucinya cintamu
Meluluhkan hatiku

Oh seluruh tubuhku
Bagai tak berdaya
Cinta Suci Oh suci
Kita bina bersama

Rindunya hatiku
Sudah tak tahan
Aku datang melamarmu
Kan ku jadikan permaisuri
Oh kasihku oh sayangku

Sucinya cintamu
Meluluhkan hatiku
Sucinya cintamu
Meluluhkan hatiku

Oh seluruh tubuhku
Bagai tak berdaya
Cinta Suci Oh suci
Kita bina bersama

Rindunya hatiku
Padamu kasih
Aku cinta kepadamu
Bersemilah dalam hatiku
oh kasihku oh sayangku

Rindunya hatiku padamu kasih
Rindunya hatiku sudah tak tahan
Aku cinta kepadamu
Bersemilah dalam hatiku
Oh kasihku oh sayangku
Oh kasihku oh sayangku
Oh kasihku oh sayangku

Baca Juga: Dike Sabrina Ramaikan Panggung Soundcore Lewat Single Ngamen 7

x|close