Menurunkan Resiko Diabetes, Ini 5 Manfaat Jahe untuk Kesehatan

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 27 Jul 2024, 07:05
Zaki Islami
Penulis
Tasya Paramitha
Editor
Bagikan
Ilustrasi jahe Ilustrasi jahe (Pixabay)

Jahe mengandung senyawa antioksidan yang dapat membantu melindungi sel-sel tubuh dari kerusakan oksidatif. Antioksidan ini dapat membantu mengurangi risiko penyakit kronis seperti penyakit jantung, kanker, dan penuaan dini.

Halaman
x|close