Tragis, Pemancing Tenggelam di BKT Jakarta, Pencarian Terus Berlangsung

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 16 Okt 2024, 16:58
Alber Laia
Penulis
Beno Junianto
Editor
Bagikan
Petugas gabungan dari SAR dan polisi dikerahkan untuk mencari korban yang diduga tenggelam di sekitar kawasan Banjir Kanal Timur (BKT). Petugas gabungan dari SAR dan polisi dikerahkan untuk mencari korban yang diduga tenggelam di sekitar kawasan Banjir Kanal Timur (BKT). (Instagram)

Ntvnews.id, Jakarta - Kejadian nahas menimpa seorang pemancing di kawasan Banjir Kanal Timur (BKT), Jalan Inspeksi, Jakarta Timur, pada Rabu, 16 Oktober 2024.

Pemancing yang hingga kini belum diketahui identitasnya dilaporkan tenggelam di perairan BKT, memicu respons cepat dari tim penyelamat dan kepolisian.

Baca Juga:

Cinta Ditolak, Pria 49 Tahun Siram Air Keras ke Wajah Siswi SMP di NTT

Penampakan Calon Menteri Prabowo saat Ikuti Pembekalan di Hambalang

Menurut laporan sementara, peristiwa ini terjadi di tengah aktivitas memancing di sepanjang jalur Inspeksi BKT, area yang kerap dijadikan tempat rekreasi oleh warga sekitar.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Jabodetabek24info (@jabodetabek24info)

Belum diketahui pasti bagaimana insiden ini terjadi, namun saksi mata menyebut bahwa korban tiba-tiba terseret arus.

Halaman
x|close