Residivis Ditangkap Usai Curi Emas dengan Modus Pakai Baju Gamis

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 2 Des 2024, 12:18
Ramses Manurung
Penulis & Editor
Bagikan
Pelaku pencurian dengan modus pakai baju gamis di salah satu toko emas di Maros, Sulawesi Selatan/ist Pelaku pencurian dengan modus pakai baju gamis di salah satu toko emas di Maros, Sulawesi Selatan/ist

Pelaku adalah residivis sudah berapa kali dipenjara di Lapas Gowa atas kasus yang sama. Kasus pencurian juga," imbuhnya.

Kini pelaku harus mempertanggungjawabkan perbuatannya di balik jeruji dan dijerat pasal 362 KUHP terkait pencurian dengan ancaman lima tahun penjara. Polisi terus mengembangkan penyelidikan untuk memastikan tidak ada korban lain dari aksi serupa.

Halaman
x|close