Baca Juga: Pj Wali Kota Pekanbaru Kena OTT KPK
Pada tahun 2006, Risnandar Mahiwa lulus di Sekolah Tinggi Pemerintah Dalam Negeri (STPDN). Masih ditempat sama, ia melanjutkan studi magister dengan merah gelap administrasi pemerintah daerah di Institusi Pemerintah Dalam Negeri (IPDN) lulus pada tahun 2009.
Setelah lulus, ia menjadi lurah di tempat ia lahir yaitu Soho, Kecamatan Luwuk, Kabupaten Banggai, Provinsi Sulawesi Tengah pada tahun 2010 hingga 2011.
Risnandar Mahiwa dimutasi ke Kementerian Dalam Negeri, sejumlah jabatan pernah ia duduki seperti staf, kepala bagian hingga pada 2022, ia menjabat Direktur Organisasi Kemasyarakatan Ditjen Politik dan Pemerintahan Umum Kemendagri.