Sudirman Diborgol dan Dikawal Saat Hadiri Pemakaman Ibunya, Dedi Mulyadi: Hati Saya Tersayat!

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 8 Des 2024, 02:00
Dedi
Penulis
Siti Ruqoyah
Editor
Bagikan
Sudirman Diborgol saat Hadiri Pemakaman Ibu Sudirman Diborgol saat Hadiri Pemakaman Ibu (TikTok)

Dedi juga menyayangkan tindakan tersebut mengingat kondisi Sudirman yang menurutnya sangat lemah. Ia menekankan bahwa meskipun prosedur operasional standar (SOP) harus diikuti, pendekatan kemanusiaan tetap penting.

"Seorang manusia yang begitu lemah tanpa daya, jangankan melawan lari pun tak mampu. Mengapa perlakuannya seperti itu? Mungkin itu SOP nya, tapi juga harus menggunakan nalar kemanusiaan. Nalar kita bisa bekerja melihat seseorang berbahaya atau tidak," ujar Dedi.  

Halaman
x|close