Banjir Bandang Terjang Objek Wisata Guci Pancuran 13 Tegal, Sempat Ditutup Sementara

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 23 Des 2024, 12:35
Dedi
Penulis
Tasya Paramitha
Editor
Bagikan
Destinasi wisata Guci Pancuran 13 Destinasi wisata Guci Pancuran 13 (Instagram)

Guci telah menjadi salah satu daya tarik utama di Kabupaten Tegal, terutama karena air panasnya di Pancuran 13 yang dipercaya memiliki khasiat untuk menyembuhkan berbagai penyakit, terutama gatal-gatal.

Di kawasan Ow tersebut juga terdapat vila dan hotel yang selalu ramai dikunjungi pada setiap akhir pekan. Sehingga para pengunjung bisa tinggal lebih lama di kawasan tersebut.

Halaman
x|close