Ntvnews.id, Jakarta - Sebuah pohon besar tumbang dan menimpa mobil Yaris di kawasan Rempoa, Tangerang Selatan, pada Sabtu 15 November 2025. Kondisi mobil Yaris tersebut rusak parah.
Belum ada keterangan resmi perihal kronologis tumbangnya pohon tersebut sampai menimpa yaris.
Kondisi ibu dan anak di dalam mobil di laporkan selamat.
View this post on Instagram
Peristiwa tumbangnya pohon tersebut sampai menimpa mobil Yaris jadi tontonan warga.
"Satu Unit Mobil Yaris Tertimpa.Pohon Tumbang di Rempoa Tangerang Selatan,Pohon Tersebut di Duga Sudah Keropos Hingga Akhirnya Tumbang Menimpa Mobil Yang
Pohon Tumbang Timpa Mobil Yaris Sampai Ringsek (jkt.fyp)