Hadirkan Skuter Retro-Klasik di IMOS 2024, Royal Alloy Ingin Lebih Dikenal Masyarakat

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 1 Nov 2024, 19:09
Adiantoro
Penulis & Editor
Bagikan
Royal Alloy membawa sejumlah skuter andalan di IMOS 2024. (Foto: Adiantoro/NTV) Royal Alloy membawa sejumlah skuter andalan di IMOS 2024. (Foto: Adiantoro/NTV)

Rendi mengungkapkan, Royal Alloy merupakan skuter klasik namun dengan teknologi modern. "Dilengkapi juga dengan fitur-fitur pendukung canggih lainnya," imbuhnya.

Sementara itu, bicara soal target penjualan, Rendi masih belum mau buka suara. "Karena masuk di kelas skuter premium, dan harganya terbilang tinggi, jadi untuk penjualan masih belum seperti yang diharapkan," ucapnya. 

"Tapi kami terus berupaya memperkenalkan lebih jauh Royal Alloy sehingga masyarakat memiliki minat tinggi terhadap skuter ini, otomatis akan meningkatkan penjualan," tukas Rendi.

Halaman
x|close