Dari Elon Musk Sampai Lizzo Buka Suara Pemblokiran TikTok di Amerika

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 20 Jan 2025, 13:25
Akbar Mubarok
Penulis
Tim Redaksi
Editor
Bagikan
Logo platform berbagi video TikTok terlihat di kantornya di Los Angeles, Amerika Serikat. Logo platform berbagi video TikTok terlihat di kantornya di Los Angeles, Amerika Serikat. ((Antara) )

Ntvnews.id, Jakarta - Sejumlah selebriti memberikan berbagai tanggapan terkait pemblokiran aplikasi TikTok di Amerika Serikat (AS) yang mulai berlaku efektif sejak Sabtu 18 Januari lalu pukul 10.30 malam.

Dikutip dari berbagai sumber, aplikasi asal China tersebut kini tidak dapat lagi diunduh melalui Google Playstore maupun Apple App Store. Selain itu, TikTok juga tidak dapat diakses oleh pengguna melalui situs resminya, Senin 20 Januari 2025

Baca Juga : TikTok Mulai Pulih di AS, Namun Belum Tersedia di App Store dan Google Play

Akibat pemblokiran tersebut, sekitar 170 juta pengguna TikTok di Amerika Serikat kehilangan akses ke platform media sosial tersebut.

Meskipun pada Minggu 19 Januari sore TikTok mengumumkan bahwa pemulihan layanan di AS akan dibahas kembali setelah pelantikan Presiden Terpilih Donald Trump pada Senin 20 Januari, hal ini tetap mendorong sejumlah selebriti untuk memberikan tanggapan mereka melalui media sosial seperti Instagram dan X.

Berikut beberapa selebriti yang memberikan tanggapan terkait pemblokiran TikTok:

Elon Musk

Halaman
x|close