5 Cara Menetralisir Asam Urat yang Tiba-tiba Kambuh

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 7 Jun 2024, 04:05
Deddy Setiawan
Penulis
Beno Junianto
Editor
Bagikan
Asam Urat Asam Urat (Istimewa)

Asam Urat <b>(Istimewa)</b> Asam Urat (Istimewa)

Air membantu mengencerkan urin dan meningkatkan volume produksi urin, yang dapat membantu tubuh mengeluarkan asam urat lebih efisien.

Mayo Clinic merekomendasikan minum setidaknya delapan gelas air sehari untuk menjaga hidrasi tubuh dan mendukung fungsi ginjal yang optimal dalam mengeluarkan zat-zat beracun, termasuk asam urat.

4. Batasi Konsumsi Alkohol

Alkohol dapat meningkatkan produksi asam urat dalam tubuh dan mengganggu kemampuan ginjal untuk mengeluarkannya.

Baca Juga: 5 Khasiat Daun Kemangi yang Bisa Atasi Kolesterol Hingga Asam Urat

5 Penyebab dan Cara Pencegahan Asam Urat di Usia Muda

Halaman
x|close