Heboh Pekerja Medis Mogok Kerja Gegara Dokter Tewas Dibunuh

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 13 Agu 2024, 08:40
Deddy Setiawan
Penulis
Siti Ruqoyah
Editor
Bagikan
Ilustrasi kekerasan Ilustrasi kekerasan (Free Pict)

Namun, para dokter di India juga menghadapi risiko tambahan berupa kekerasan di tempat kerja, terutama dari keluarga pasien yang marah setelah menerima kabar buruk.

Baca Juga: Miris! Siswi SMP Diduga Dicabuli Oknum Polisi Saat Melapor Kasus Pemerkosaan

Sarvesh Pandey dari Federasi Asosiasi Dokter Residen India menegaskan bahwa rumah sakit harus dilengkapi dengan langkah-langkah keamanan yang ketat dan pemasangan CCTV. Pandey juga menekankan pentingnya undang-undang khusus yang melindungi tenaga kesehatan dari kekerasan di tempat kerja. "Ada insiden kekerasan terhadap dokter setiap hari," ujarnya.

Sebuah survei oleh Asosiasi Medis India menunjukkan bahwa 75 persen dokter di India pernah mengalami bentuk kekerasan tertentu.

Halaman
x|close