Fenomena Alam Menakjubkan! Pusaran Air Laut Raksasa Muncul di Perairan Alor NTT

NTVNews - 13 Mei 2024, 12:55
Alber Laia
Penulis
Tasya Paramitha
Editor
Bagikan
Sebuah pusaran air laut raksasa dengan diameter sekitar 100 meter Alor, Nusa Tenggara Timur (NTT) Sebuah pusaran air laut raksasa dengan diameter sekitar 100 meter Alor, Nusa Tenggara Timur (NTT) (Instagram/@terangmedia)

Fenomena pusaran air laut ini bukan hal yang baru terjadi di Indonesia. Peristiwa serupa pernah terjadi di beberapa daerah lain, seperti di perairan Selat Bali dan Selat Lombok.

Oleh karena itu, para nelayan dan wisatawan dihimbau untuk berhati-hati saat beraktivitas di laut.

Halaman
x|close