Dikritik Tak Tahu KRL di Bawah KAI, Pramono Anung: Terima Kasih Bro Gamal

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 21 Sep 2024, 10:45
Alber Laia
Penulis
Tim Redaksi
Editor
Bagikan
Pramono Anung Pramono Anung (Istimewa)

Ntvnews.id, Jakarta - Belum lama ini, kritikan datang dari konten kreator Fariz Egia Gamal yang menyoroti gagasan calon Gubernur dan wakil Gubernur Jakarta, Pramono Anung dan Rano Karno.

Dalam videonya, Gamal menyebut bahwa Pramono tampaknya tidak mengetahui bahwa KRL berada di bawah pengelolaan PT KAI dan bukan urusan Gubernur, melainkan Kementerian Perhubungan.

Baca Juga:

Gempa Magnitudo 4,8 Guncang Gianyar Bali

Curhat Prilly Latuconsina Takut Mati Muda

"Mas Pram ini kan politisi legend malang melintang, Tapi mas Pram kok nggak tahu kalau KRL itu dibawahnya KAI yang dibawahnya Kemenhub. Bukan urusan Gubernur," ujar Fariz Gamal.

Mendengar kritik tersebut, Pramono Anung tidak tinggal diam. Melalui unggahan di Instagram pribadinya @pramonoanungw pada Sabtu (21/9/2024), ia menyampaikan apresiasi kepada Gamal.

Halaman
x|close