Untuk diketahui, bahwa seluruh tamu negara tersebut adalah tamu VVIP yang yang akan hadir di pelantikan Prabowo. Sementara itu, untuk negara dari nomor 1 sampai dengan 23 akan datang langsung kepala negara atau wakil kepala negara.
Kemudian, untuk nomor 24 yang tidak lain adalah Uni Emirat Arab akan dihadiri oleh mantan presiden mereka. Sedangkan untuk tamu negara 25 sampai dengan 35 merupakan utusan khusus dari kepala negara tersebut.