"Karena memang dinamika Pilkada ini luar biasa, khusunya Jakarta yang menjadi pusat perhatian se Indonesia. Sehingga nanti tentu akan menjadi sebuah kontemplasi dan alih strategi terkait dengan apa yang akan kita lakukan," jelasnya.
Dia juga meminta warga agar menunggu hasil rekapitulasi resmi dari Komisi Pemilihan Umum (KPU) sesuai tahapan sampai penetapan.
"Kepada wara Jakarta tentunya tetaplah menunggu sampai ada keputusan resmi (KPU) kalau tidak salah 16-18 Desember," tukas RK.