Makan Bergizi Gratis: Pemerintah Bakal Ganti Susu dengan Telur atau Daun Kelor, Kalau..

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 25 Des 2024, 13:45
Moh. Rizky
Penulis
Tasya Paramitha
Editor
Bagikan
Kepala Badan Gizi Nasional Dadan Hindayana (kiri) bersama Menteri Kehutanan Raja Juli Antoni (kanan) memberikan keterangan pers usai pertemuan di Kantor Badan Gizi Nasional, Kementerian Pertanian, Jakarta. Kepala Badan Gizi Nasional Dadan Hindayana (kiri) bersama Menteri Kehutanan Raja Juli Antoni (kanan) memberikan keterangan pers usai pertemuan di Kantor Badan Gizi Nasional, Kementerian Pertanian, Jakarta. ((Antara ( Muhammad Ramdan) ))

"Disampaikan untuk minum susu, tentu menu ini untuk daerah-daerah yang ketersediaan susunya ada," ujar Agung usai rapat dengan BGN, Jakarta Selatan, Rabu, 11 Desember 2024.

Agung mencontohkan kawasan Pujon, Malang, sebagai salah satu sentra sapi perah.

"Di sana ada koperasi di Pujon, yang juga menghasilkan produk susu pasteurisasi. Itu diharapkan nanti bisa men-supply untuk program makan bergizi," tandasnya.

Halaman
x|close