Warga Depok Saksikan Malam Tahun Baru dengan Bola Api (Instagram)
“Braja dikaitkan dengan fenomena mistis layaknya Banaspati, sosok makhluk halus yang menyerupai bola api tanpa mengeluarkan asap saat berada di atas permukaan tanah,” tambah seorang warga.
Namun, hingga saat ini, belum ada penjelasan ilmiah yang pasti mengenai fenomena tersebut. Sebagian warga juga menduga braja mungkin saja adalah kembang api yang dinyalakan masyarakat sekitar.
“Hingga saat ini belum dapat dipastikan, apakah braja itu benar bola api atau merupakan kembang api yang dinyalakan warga? Silahkan masyarakat menilai sendiri dan ambil sisi positifnya,” tutup akun @infodepok_id.
6