Selain itu, sekitar 7.000 karyawan yang bekerja untuk TikTok di negara tersebut juga menghadapi ketidakpastian masa depan.
TikTok telah menjadi ruang penting bagi komunitas kreatif di seluruh dunia, termasuk di Amerika Serikat. Banyak kreator bergantung pada platform ini untuk menghasilkan pendapatan, mempromosikan bisnis, dan menyampaikan pesan kepada audiens yang lebih luas.
Jika larangan ini diberlakukan, banyak kreator yang merasa kehilangan panggung utama mereka. Kreator konten seperti influencer, musisi, hingga pengusaha kecil akan kehilangan salah satu platform terpenting mereka untuk menjangkau konsumen.