Ntvnews.id, Jakarta - Kecelakaan mengerikan terjadi di jalan raya Karangmoncol-Randudongkal Rabu pagi tadi 23 April 2025. Kecelakaan melibatkan bus dan motor.
Bus pariwisata oleng dan menghantam rumah dan motor yang terparkir. Akibatnya, dua orang menjadi korban kecelakaan tersebut.
Belum diketahui kronologis kecelakaan, video diunggah akun pemalang update. Dalam video nampak kejadian mengenaskan tersebut jadi tontonan warga.
View this post on Instagram
"Sebuah kejadian laka maut terjadi di jalan raya Karangmoncol-Randudongkal pagi tadi, Info masuk Bus melaju oleng diduga hilang kendali men4brak pengendara motor dan mendarat nabrak bangunan rumah pinggir jalan.Kondisi kendaraan ringsek, info sementara terdapat dua korban jiwa. Terkait identitas belum diketahui. Rabu 23 April 2025.#pemalangupdate," tulis pemalang update.
"Karangmoncol dongkal," tulis fainan
"Jangan kasih lolos sopirnya," tulis umarkun.
"Innalilahi wainnailahi rojiun.." tulis hzks.