Tips Berburu Tiket Pesawat Murah untuk Liburan Natal dan Tahun Baru

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 3 Des 2024, 16:16
Muhammad Hafiz
Penulis
Tasya Paramitha
Editor
Bagikan
Ilustrasi natal. Ilustrasi natal. (Pixabay)

Ntvnews.id, Jakarta - Liburan Natal dan Tahun Baru adalah momen yang ditunggu-tunggu banyak orang. Namun, harga tiket pesawat yang melambung bisa menjadi tantangan.

Berikut ini beberapa tips jitu untuk mendapatkan tiket pesawat murah yang bisa Anda terapkan agar liburan tetap menyenangkan tanpa membebani kantong, dihimpun dari berbagai sumber, Selasa, 3 Desember 2024.

1. Pesan Tiket Lebih Awal

Rencanakan perjalanan Anda sejak jauh hari! Tiket pesawat untuk musim liburan cenderung lebih murah jika dipesan beberapa bulan sebelumnya. Jangan menunggu hingga mendekati tanggal keberangkatan karena harga tiket bisa melonjak drastis.

2. Manfaatkan Aplikasi Pembanding Harga

Gunakan aplikasi seperti Skyscanner, Google Flights, atau Traveloka untuk membandingkan harga tiket dari berbagai maskapai. Fitur-fitur seperti "price alert" juga bisa membantu Anda mendapatkan informasi ketika harga tiket menurun.

3. Hindari Waktu Perjalanan yang Populer

Halaman
x|close