PM Belanda Beri Selamat Atas Pelantikan Presiden Prabowo

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 20 Okt 2024, 14:41
Tasya Paramitha
Penulis & Editor
Bagikan
Perdana Menteri Kerajaan Belanda Dick Schoof. Perdana Menteri Kerajaan Belanda Dick Schoof. (Antara)

“Presiden Prabowo juga berharap dapat bekerja sama dengan Belanda dan negara-negara Eropa lain untuk mewujudkan Visi Indonesia Emas 2045,” kata Gerritsen, yang mengaku sempat bertemu dan berjabat tangan dengan Prabowo usai dilantik sebagai Presiden RI.

Sebanyak 732 anggota MPR RI menyaksikan prosesi pengucapan sumpah jabatan Presiden dan Wapres RI. Sidang Paripurna MPR RI tersebut juga dihadiri para tokoh nasional, pimpinan partai politik, dan perwakilan negara sahabat.

Setidaknya ada 20 pejabat setingkat kepala negara dan 18 pejabat setingkat menteri yang menghadiri acara pelantikan di Gedung Nusantara.

Halaman
x|close