Gus Ipul Sambangi BNPB, Perkuat Koordinasi Penanggulangan Bencana

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 20 Nov 2024, 14:50
Adiansyah
Penulis
Beno Junianto
Editor
Bagikan
Gus Ipul kunjungi BNPB Gus Ipul kunjungi BNPB (BNPB)

Gus Ipul kunjungi BNPB <b>(BNPB)</b> Gus Ipul kunjungi BNPB (BNPB)

"Selama ini sudah terjalin kerja sama dengan baik, ke depan tentu kita ingin koordinasinya lebih baik lagi dengan penguatan SDM, dan sekaligus tentu pembagian tugas yang lebih kongkrit di tingkat lapangan," kata dia lagi.

Kemudian Gus Ipul mengatakan, Kemensos senantiasa memberikan dukungan di bidang pengungsian saat ada bencana terjadi.

"Kita memberikan dukungan di bidang pengungsian dan juga logistik. Selama ini setiap ada bencana, kementerian sosial berupaya melalui lumbung-lumbung sosial yang ada," ungkapnya.

"Kita memiliki 668 lumbung sosial yang ditempatkan di titik-titik di seluruh Indonesia yang rawan bencana, nah biasanya lumbung sosial terdekat akan merapat memberikan dukungan," lanjutnya.

"Di dalam lumbung sosial itu sudah disedikan tenda-tenda pengungsian, kemudian tenda keluarga, selimut, juga pakaian untuk ibu hamil dan anak-anak, di samping itu kita siapkan makanan cepat saji," imbuh Gus Ipul.

Halaman
x|close