Presiden Macron Resmikan Pembukaan Kembali Katedral Notre-Dame Setelah Restorasi

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 8 Des 2024, 14:21
Elma Gianinta Ginting
Penulis
Tasya Paramitha
Editor
Bagikan
Presiden Prancis Emmanuel Macron pada Sabtu malam (7/12/2024) membuka kembali Katedral Notre-Dame Paris, yang menandai momen penting dalam restorasi katedral setelah kebakaran besar pada April 2019 yang menghanguskan sebagian besar bangunan ikonik tersebut. Presiden Prancis Emmanuel Macron pada Sabtu malam (7/12/2024) membuka kembali Katedral Notre-Dame Paris, yang menandai momen penting dalam restorasi katedral setelah kebakaran besar pada April 2019 yang menghanguskan sebagian besar bangunan ikonik tersebut. (ANTARA/Anadolu/py)

"Hidup Notre-Dame de Paris, hidup Prancis!" serunya, yang disambut dengan tepuk tangan gemuruh dari kerumunan.

(Sumber: Antara)

Halaman
x|close