PT Timah Klarifikasi Terkait Pegawainya yang Viral Ejek Honorer Pakai BPJS

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 2 Feb 2025, 13:32
Adiansyah
Penulis
Tasya Paramitha
Editor
Bagikan
Seorang perempuan yang menyindir pengguna BPJS dan honorer. Seorang perempuan yang menyindir pengguna BPJS dan honorer. (Instagram)

Ntvnews.id, Jakarta - PT Timah Tbk akhirnya angkat bicara terkait viralnya seorang karyawan mereka, Wenny Myzon yang menuai reaksi negatif dari publik.

Perusahaan menegaskan bahwa tindakan yang dilakukan oleh Wenny tidak mencerminkan nilai-nilai dan budaya yang dianut oleh PT Timah Tbk.

Dalam pernyataan resminya, PT Timah Tbk menyatakan komitmennya terhadap etika profesionalisme dan menghormati setiap individu, termasuk tenaga honorer.

Perusahaan juga menegaskan bahwa setiap pegawai diharapkan untuk selalu menjaga sikap dan perilaku, baik dalam lingkungan kerja maupun di luar.

PT Timah Tbk juga mengimbau seluruh pegawainya untuk lebih bijak dalam menggunakan media sosial serta memastikan bahwa setiap unggahan yang dibuat tidak menyinggung atau merugikan pihak lain.

Wenny Myzon <b>(Instagram @magelang_raya)</b> Wenny Myzon (Instagram @magelang_raya)

Berikut adalah pernyataan resmi PT Timah terkait karyawannya yang viral ejek honorer pakai BPJS

PT Timah Tbk menyampaikan:

Halaman
x|close