Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh menyampaikan ucapan selamat kepada keluarga besar Presiden ke-2 Republik Indonesia, Soeharto, yang baru saja dianugerahi gelar Pahlawan Nasional oleh pemerintah.