5 Fakta Mengerikan Carok 2 Pendukung Paslon di Pilbup Kabupaten Sampang

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 18 Nov 2024, 14:02
Zaki Islami
Penulis
Tasya Paramitha
Editor
Bagikan
Tragedi Carok di Dusun Nangger, Ketapang Laok, Sampang, Madura. Tragedi Carok di Dusun Nangger, Ketapang Laok, Sampang, Madura. (Instagram)

Ntvnews.id, Jakarta - Dua pendukung Pasangan Calon Bupati Kabupaten Sampang, Madura terjadi carok atau bentrok antar warga yang mengakibatkan satu orang tewas pada Minggu kemarin, 17 Oktober 2024.

Peristiwa tersebut diduga dipicu oleh perbedaan pandangan politik menjelang pemilihan Calon Bupati Sampang. Berikut beberapa fakta mengerikan carok dua pendukung paslon di Pilgub Sampang, dilansir berbagai sumber:

1. 1 Orang Tewas

Carok Madura Gegara Beda Pilihan Paslon <b>(Instagram)</b> Carok Madura Gegara Beda Pilihan Paslon (Instagram)

Dalam aksi carok yang terjadi Desa Ketapang Laok, Kecamatan Ketapang, Kabupaten Sampang, Madura menewaskan satu orang bernama Jimmy Sugito Putra yang merupakan warga setempat.

Seperti diketahui, korban merupakan saksi dari pasangan Calon (Paslon) Pilkada 2024 nomor urut 02 dari Slamet Junaidi-Ahmad Mahfudz (Jimad Sakteh).

2. Kronologi

Halaman
x|close