Mendag: Penguatan Ekonomi Pasar Tradisional Kunci Pemulihan Ekonomi Daerah

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 19 Nov 2024, 12:55
Akbar Mubarok
Penulis
Tasya Paramitha
Editor
Bagikan
Wakil Menteri Perdagangan (Wamendag) RI Dyah Roro Esti Widya Putri memberikan keterangan usai menyerahkan penghargaan perlindungan konsumen bagi kepala daerah se-Indonesia Wakil Menteri Perdagangan (Wamendag) RI Dyah Roro Esti Widya Putri memberikan keterangan usai menyerahkan penghargaan perlindungan konsumen bagi kepala daerah se-Indonesia (Antara)

Selain itu, Wamendag menambahkan bahwa di era modern ini, pasar tidak hanya berfungsi sebagai tempat jual beli, tetapi juga sebagai ruang untuk bersosialisasi dan berinteraksi antarwarga, sehingga memberikan nilai lebih bagi masyarakat.

“Pasar sebagai rujukan masyarakat bersosialisasi, tidak hanya berdagang. Karena itu, perlu kita ciptakan lingkungan pasar yang memadai, bagus, rapi, bersih, sehingga tentunya perlu peran kepala daerah untuk mendorong sistem digitalisasi di pasar tradisional,” tambahnya.

Halaman
x|close