Benarkah Leonardo DiCaprio Tampil di "Squid Game 3"? Netflix Buka-bukaan

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 2 Jan 2025, 14:15
Muhammad Hafiz
Penulis
Tim Redaksi
Editor
Bagikan
Leonardo diCaprio dan Lee Jung Jae. Leonardo diCaprio dan Lee Jung Jae.

Baca Juga: Mantan Rapper TOP Dikritik Gegara Perannya di Squid Game 2

Bersamaan dengan pengumuman mengenai rekor "Squid Game 2", Netflix membagikan poster serial musim ketiga.

Poster tersebut menampilkan Young Hee, ikon permainan Red Light, Green Light, serta robot Cheol Su, yang muncul setelah tayangan kredit pada akhir serial "Squid Game" musim kedua. (Sumber: Antara)

Halaman
x|close