Ini Deretan Pemain yang Bersinar di Era Shin Tae-yong

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 8 Jan 2025, 12:43
Muhammad Hafiz
Penulis
Tasya Paramitha
Editor
Bagikan
Skuad Timnas Indonesia. Skuad Timnas Indonesia. (Instagram)

3. Pratama Arhan

Pratama Arhan adalah bek sayap kiri yang menjadi bagian penting dalam era kepemimpinan STY. Mantan pemain PSIS Semarang ini mencatatkan jumlah penampilan terbanyak di skuad Garuda, dengan 50 pertandingan hingga saat ini.

"Arhan punya senjata utama berupa lemparan ke dalam yang sangat berbahaya," ujar STY.

Saat ini, pemain yang memperkuat Bangkok United ini telah mencetak tiga gol dan sembilan assist untuk timnas Indonesia.

4. Asnawi Mangkualam

Asnawi Mangkualam memang tidak mendapatkan debut di era STY, melainkan ketika timnas masih dilatih oleh Luis Milla pada 21 Maret 2017. Namun, Shin Tae-yong terus mempercayakan posisi bek sayap kanan kepada Asnawi.

"Dia pemain yang konsisten dan selalu tampil maksimal," ungkap STY.

Halaman
x|close