4 Fakta Kematian Bocah Bernama Afif Maulana di Padang Diduga Dianiaya Polisi

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 25 Jun 2024, 11:05
Adiansyah
Penulis
Beno Junianto
Editor
Bagikan
Afif Maulana. (Instagram) Afif Maulana. (Instagram)

Namun, ajakan tersebut ditolak dan saksi lebih memilih untuk menyerahkan diri.

Petugas lantas berhasil mengamankan 18 orang ke Polsek Kuranji. Tapi, tak ada nama Afif Maulana yang ikut diamankan.

3. LBH Padang Menduga Afif Dianiaya Polisi

Afif Maulana. (Instagram) Afif Maulana. (Instagram)

Direktur LBH Padang Indira Suryani, menduga jika korban tewas akibat dianiaya polisi. Lalu Indira bertanya pada saksi kunci yang merupakan teman korban. Teman korban mengaku terakhir kali melihat Afif di Jembatan Kuranji pada 9 Juni 2024.

Kemudian korban AM dan A yang tengah mengendarai sepeda motor dihampiri oleh polisi yang sedang melakukan patroli.

"Tiba-tiba kendaraan korban ditendang oleh polisi dan AM terlempar ke pinggir jalan. Ketika itu kata A kepada LBH Padang, jaraknya sekitar 2 meter dari AM," ujar Indira.

Halaman
x|close