Usai Tertibkan PKL Puncak, Kini Pemkab Bogor Incar Vila Liar

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 1 Jul 2024, 14:33
Adiansyah
Penulis
Beno Junianto
Editor
Bagikan
Pembongkaran PKL puncak Pembongkaran PKL puncak (TikTok @thevillaiin)

Puing-puing Lapak PKL di Puncak <b>(Instagram)</b> Puing-puing Lapak PKL di Puncak (Instagram)

Seperti diketahui, sebelumnya Pembak Bogor menggusur dan memindahkan PKL di Kawasan Wisata Puncak meski sempat dapat penolakan dari sebagian pedagang.

Asmawa memastikan perekonomian pedagang PKL di Kawasan Wisata akan menjadi lebih baik usai pindah ke Rest Area Gunung Mas.

Sebelum melakukan pembongkaran, pemerintah Kabupaten Bogor sudah menyediakan berbagai fasilitas untuk para pedagang, termasuk menggratiskan biaya retribusi selama enam bulan ke depan.

 

Halaman
x|close