TNI Berhasil Ambil Alih Bandara Agandugume yang Sempat Dikuasai OPM

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 8 Jul 2024, 22:22
Ramses Manurung
Penulis & Editor
Bagikan
Danrem 173, Brigjen Frits Wilem Rizard Pelamonia memberikan keterangan usai berhasil mengambil alih bandara Agandugume di Papua/tangkapan layar NTV Danrem 173, Brigjen Frits Wilem Rizard Pelamonia memberikan keterangan usai berhasil mengambil alih bandara Agandugume di Papua/tangkapan layar NTV

"Bukan hanya itu, namun pesawat pun ditembak oleh OPM sebanyak dua kali pada saat mau mendarat. Sehingga pesawat tersebut balik ke Sinak," lanjutnya.

"Jadi awal bulan Maret Satgas pengamanan pembangunan gudang logistik ini. Ini buat masyarakat. Sehingga tujuan mereka ke Agandugume untuk melaksanakan pengamanan. Sehingga pembangunan gudang logistik ini bisa dibangun dan itu untuk masyarakat sendiri," pungkasnya.

Halaman
x|close