Profil Panji Gumilang, Pimpinan Ponpes Al Zaytun yang Kini Bebas dari Penjara

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 17 Jul 2024, 16:29
Alber Laia
Penulis
Siti Ruqoyah
Editor
Bagikan
Abdussalam Rasyidi Panji Gumilang Abdussalam Rasyidi Panji Gumilang (Tangkapan layar Instagram)

Ntvnews.id, Jakarta - Abdussalam Rasyidi Panji Gumilang, atau lebih dikenal dengan Panji Gumilang bebsa dari penjara hari ini Rabu (17/7/2024). Panji masuk penjara atas tuduhan penodaan agama.

Sosok Panji tak lepas dari berbagai kontroversi. Sejak awal berdirinya Al Zaytun di tahun 1997, pesantren ini selalu menjadi sorotan publik karena dianggap menyimpang dari ajaran Islam.

Berikut profil singkat Panji Gumilang

Panji Gumilang lahir di Desa Sembung Anyar, Kecamatan Dukun, Kabupaten Gresik, pada tanggal 30 Juli 1946.

Ia menempuh pendidikan di Pondok Modern Gontor dan Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta.

Pada 24 Mei 2003, ia dianugerahi gelar Doktor Honoris Causa bidang Management, Education and Human Resources oleh IMCA (International Management Centres Association).

Pendaftaran Calon Pimpinan KPK Ditutup Senin Malam

Halaman
x|close