Lei Jun Konfirmasi Xiaomi YU7, Meluncur 2025

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 11 Des 2024, 14:40
Adiantoro
Penulis & Editor
Bagikan
Xiaomi YU7. (Foto: ArenaEV) Xiaomi YU7. (Foto: ArenaEV)

Kendati detail harga resmi masih dirahasiakan, YU7 diperkirakan bakal sedikit lebih mahal daripada SU7, yang ditawarkan mulai dari RMB 215.900 (sekitar Rp473,77 juta).

Apakah YU7 mampu mengulangi kesuksesan sedan saudaranya, yang saat ini hampir terjual 120.000 unit dalam waktu kurang dari setahun. Jadi patut ditunggu!

Halaman
x|close