Hyundai Mobis Bakal Bangun Pabrik Suku Cadang Kendaraan Listrik di Ulsan

NTVNews - 9 Mei 2024, 17:51
Adiantoro
Penulis & Editor
Bagikan
CEO Hyundai Mobis Lee Gyu-suk (kiri) dan Wali Kota Ulsan Kim Du-gyeom berjabat tangan setelah menandatangani perjanjian untuk pabrik modul kendaraan listrik baru di Balai Kota Metropolitan Ulsan pada Kamis (9/5/2024). (Foto: Hyundai Mobis via The Korea Herald) CEO Hyundai Mobis Lee Gyu-suk (kiri) dan Wali Kota Ulsan Kim Du-gyeom berjabat tangan setelah menandatangani perjanjian untuk pabrik modul kendaraan listrik baru di Balai Kota Metropolitan Ulsan pada Kamis (9/5/2024). (Foto: Hyundai Mobis via The Korea Herald)

Agar tetap kompetitif, produsen mobil seperti Volkswagen melakukan outsourcing komponen utama kendaraan listrik, seperti BSA, ke pemasok khusus seperti Hyundai Mobis.

Rekam jejak produsen suku cadang mobil Korea dalam memasok BSA ke Hyundai dan Kia dinilai turut berkontribusi terhadap pertumbuhannya di pasar global.

Halaman
x|close