Rahasia Wajah Bebas Jerawat! Ini 5 Tips Ampuh Cegah Jerawat Muncul Lagi

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 4 Jul 2024, 10:56
Agus Setiawan
Penulis
Tasya Paramitha
Editor
Bagikan
Ilustrasi jerawat Ilustrasi jerawat (Pixabay)

Sebelum beraktivitas, gunakan sunscreen untuk melindungi kulit dari sinar matahari. Paparan sinar matahari tanpa sunscreen dapat menyebabkan produksi minyak berlebih, sehingga jerawat lebih mudah muncul. Gunakan sunscreen dengan SPF 30-50 untuk perlindungan optimal, mencegah jerawat, penuaan dini, dan mencerahkan kulit.

3. Kurangi Penggunaan Kosmetik

Ilustrasi make-up <b>(Pixabay)</b> Ilustrasi make-up (Pixabay)

Penggunaan kosmetik yang berlebihan dapat menyumbat pori-pori dan menyebabkan jerawat. Gunakan kosmetik secukupnya dan pilih produk yang aman untuk kulit wajah, seperti yang tidak mengandung minyak dan parfum.

4. Hindari Makanan yang Mengandung Gula dan Kalori Tinggi

Ilustrasi makanan manis <b>(Pixabay)</b> Ilustrasi makanan manis (Pixabay)

Pola makan yang sehat sangat berpengaruh pada kondisi kulit. Makanan tinggi gula dan kalori, seperti gorengan, makanan cepat saji, manis, dan pedas, sebaiknya dihindari. Konsumsi makanan yang direbus, buah, dan sayuran untuk menjaga kulit tetap sehat.

Halaman
x|close