Ustaz Hanan Attati menanggapi kejadian yang tengah viral ini. Ia sebetulnya tidak mengenai bahwa sosok yang bercadar itu merupakan seorang laki-laki. Tidak hanya Hanan Attati, panitia penyelenggara pun tidak mengetahui.
"Menanggapi yang sedang viral. Mohon maaf ketika acara berlangsung. Kami sebagai panitia & ustaz Hanan Attaki tidak mengetahui siapa sosok yang ada di balik cadar,” demikian keterangan resmi dari pihak penyelenggara kajian Ustaz Hanan Attaki di Instagram @ayah_amanah, 22 Juli 2024.
4. Pihanyak Penyelenggaran Minta Maaf
Pihak penyelenggara kejadian Ustaz Hanan Attati meminta maaf atas kejadian tersebut. Para panitia tidak mengetahui sosok Wanda Hara dan tahu setelah viral.
"Kami baru tahu jika sosok tersebut adalah laki-laki setelah viral, Terima kasih masukannya teman-teman… menjadi evaluasi kami agar lebih selektif lagi dalam proses registrasi peserta," tulis pernyataan Ustaz Hanan Attaki.