Mengenal Silsilah Abah Aos yang Ajak Jemaah Nyanyikan Lagu Indonesia Raya di Masjid Istiqlal

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 2 Sep 2024, 12:30
Deddy Setiawan
Penulis
Siti Ruqoyah
Editor
Bagikan
Abah Aos Abah Aos (Instagram)

Ntvnews.id, Jakarta - Viral ribuan jemaah memadati Masjid Istiqlal di Jakarta untuk menghadiri acara peringatan Manaqib Syaikh Abdul Qadir Al Jaelani. Acara tersebut meliputi kegiatan zikir dan Manaqib, pada hari Sabtu, 31 Agustus 2024,

Jemaah yang mengenakan pakaian berwarna hijau dan merah putih memulai zikir dengan menyebut kalimat laa ilaha Illalloh, dan suara zikir mereka terdengar hingga jauh di luar masjid.

Mereka datang dari berbagai daerah, termasuk Jabodetabek, Banten, Lampung, Aceh, serta Jawa Barat, Jawa Timur, dan Jawa Tengah.

Baca Juga: Terungkap Resep Kaya Raya dari Abah Aos: Kurangi Tidur Banyakin Zikir dan Istighfar

Selain berzikir bersama, para jemaah yang dipimpin oleh Syekh Muhammad Abdul Gaos Saefullah Maslul Ra.Qs alias Abah Aos juga tampak membawakan lagu Indonesia Raya di ruangan utama Masjid Istiqlal.

Silsilah Abah Aos

Bagaimana silsilah Abah Aos hingga ia dikenal sebagai ulama terkenal di Jawa Barat?

Halaman
x|close