Gempa Magnitudo 5.0 Guncang Bandung, BPBD Garut Siaga Cek Kerusakan

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 18 Sep 2024, 11:04
Alber Laia
Penulis
Beno Junianto
Editor
Bagikan
Suasana Gunung Guntur di kawasan wisata, Kabupaten Garut, Jawa Barat, Rabu (18/9/2024) pagi. Suasana Gunung Guntur di kawasan wisata, Kabupaten Garut, Jawa Barat, Rabu (18/9/2024) pagi. (Dok.Antara)

Sementara itu, Kepala Pelaksana BPBD Garut, Aah Anwar Saefuloh, menambahkan bahwa seluruh camat dan instansi terkait telah diperintahkan untuk melaporkan kondisi wilayah masing-masing.

gempa bandung <b>(info jawabarat)</b> gempa bandung (info jawabarat)

"Para camat dan kepala desa mohon memberikan informasi kondisi situasi di wilayahnya masing-masing, mohon laporannya jika terjadi korban terdampak gempa yang baru saja terjadi," katanya.

Hingga berita ini diturunkan, BPBD Garut belum menerima laporan resmi mengenai kerusakan atau korban akibat guncangan tersebut. Namun, pihak berwenang terus berupaya memantau situasi dan memberikan informasi terbaru kepada masyarakat.

Halaman
x|close