Kemenhub Rancang Strategi Baru untuk Meningkatkan Keselamatan Transportasi Darat

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 15 Nov 2024, 16:31
Elma Gianinta Ginting
Penulis
Tasya Paramitha
Editor
Bagikan
Ilustrasi - Petugas Jasa Marga mengarahkan truk untuk ditimbang beratnya saat operasi penertiban kendaraan Over Dimension dan Over Load (ODOL) di Jalan Tol Cipularang, Jawa Barat, Kamis (12/9/2019). ANTARA Ilustrasi - Petugas Jasa Marga mengarahkan truk untuk ditimbang beratnya saat operasi penertiban kendaraan Over Dimension dan Over Load (ODOL) di Jalan Tol Cipularang, Jawa Barat, Kamis (12/9/2019). ANTARA

Langkah kedelapan adalah evaluasi dan pelaporan kecelakaan.

Dia menekankan pentingnya meningkatkan akurasi serta ketepatan data kecelakaan melalui sistem pelaporan yang lebih terintegrasi, yang dapat digunakan untuk mengidentifikasi faktor risiko dan mengevaluasi efektivitas program-program yang telah diterapkan.

"Langkah-langkah ini diharapkan dapat menurunkan angka kecelakaan serta membentuk budaya keselamatan berkendara yang lebih baik, baik bagi pengendara pribadi maupun angkutan umum," ujar Risyapudin.

Baca juga: Aliando Syarief Disentil Pedofil Usai Pacari Gadis Berusia 15 Tahun Bernama Richelle

Halaman
x|close