Viral Pria Bermuka Tua Jadi Olokan, Orang-orang Gak Percaya Umurnya Masih 20-an

NTVNews - 29 Mei 2024, 12:22
Deddy Setiawan
Penulis
Tasya Paramitha
Editor
Bagikan
Pria Bermuka Tua Jadi Olokan Pria Bermuka Tua Jadi Olokan (Oddity Central)

2. Makanan dan minuman manis

Asupan gula berlebih tak cuma memicu perut buncit, tapi juga membuat wajah terlihat lebih tua. Makanan dan minuman berpemanis tambahan akan meningkatkan kadar gula darah serta memicu peradangan dan jerawat. 

3. Sering rebahan

Jika dijadikan kebiasaan, rebahan akan membuat Anda terlihat lebih tua. Mengutip GQ, tubuh yang aktif bergerak akan mendorong sirkulasi dalam tubuh sehingga distribusi nutrisi sampai pada tingkat sel. Dengan demikian, kulit akan lebih cerah, sehat, dan muda. 

4. Jarang minum

Asupan air membantu menghidrasi tubuh. Manfaat hidrasi ini juga dirasakan oleh kulit. Air membantu membuat tampilan kulit lebih bersih dan segar.

Halaman
x|close